Penerapan Pembelajaran Berbasis Masalah Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Kelas VIII B SMP Negeri 3 Baubau

Authors

  • Ernawati Jais Universitas Dayanu Ikhsanuddin
  • La Eru Ugi Universitas Dayanu Ikhsanuddin

DOI:

https://doi.org/10.55340/japm.v6i1.196

Keywords:

pembelajaran berbasis masalah, prestasi belajar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan prestasi belajar siswa kelas VIIIB SMP Negeri 3 Baubau pada Pokok Bahasan Faktorisasi Aljabar. Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang terdiri dari 1 siklus dengan subjeknya adalah peneliti dan guru sedang objeknya adalah siswa kelas VIIIB SMP Negeri 3 Baubau yang berjumlah 21 siswa. Hasil penelitian yang diperoleh adalah nilai rata-rata 41,91 dan ketuntasan pembelajaran mencapai 48%, kemudian hasil belajar siswa setelah tindakan pada siklus 1 meningkat dengan nilai rata-rata 71,22 dengan ketuntasan belajar 81,22%. Kemudian rata-rata hasil observasi pertemuan I sampai pertemuan ke-IV terhadap guru dengan presentasi 86,7% (sangat tinggi), sedangkan rata-rata hasil observasi terhadap siswa dengan presentasi 80% (tinggi). Sehingga dapat disimpulkan bahwa pendekatan pembelajaran Berbasis Masalah dapat meningkatkan prestasi belajar siswa kelas VIIIB SMP Negeri 3 Baubau pada Pokok Bahasan Faktorisasi Aljabar.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arvio.(2012). Pengaruh Kepercayaan Diri Ditinjau Dari Prestasi Belajar Matematika Siswa Di Smp Negeri 2 jombang. Skripsi, tidak dipublikasikan. Denpasar: Universitas Udayana Denpasar.

Arikunto, Suharsimi, dkk. (2006). Prosedur Penelitian Pendekatan Suatu Praktek. Rineka Cipta. Jakarta.

Depdiknas. (2004). Kurikulum 2004 Sekolah Menengah Pertama; Mata Pelajaran Matematika. Jakarta. Depdiknas.

Ernawan. ( 2006). Efektivitas Penggunaan Alat Peraga Dalam Meningkatkan Konsep Dasar Bangun Datar. Jakarta: Balai Pustaka.

Haryadin, (2012). Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Ar-Ruzz Media.

Ibrahim. (2006). Pembelajaran Berdasarkan Masalah. Surabaya: UNESA Unversity Press.

Jufri. (2006). Hakikat Pembelajaran Meningkatkan Prestasi Belajar Matematika Pada Pokok Bahasan Pengenalan Pecahan Melalui Pendekatan Rme (Realistic Mathematics Education Jakarta: Balai Pustaka.

Jumianto. (2008). Perbandingan Prestasi Belajar Matematika Tentang Operasi Bilangan Bulat. Bandung: Remaja Karya.

Slameto. (1980). Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineke Cipta.

Yati. (2008). Penelitian Tindakan Kelasuntuk Guru.Widya CV Yrama: Bandung

Downloads

Published

2020-09-10

How to Cite

Jais, E., & Ugi, L. E. (2020). Penerapan Pembelajaran Berbasis Masalah Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Kelas VIII B SMP Negeri 3 Baubau. Jurnal Akademik Pendidikan Matematika, 6(1), 53-55. https://doi.org/10.55340/japm.v6i1.196

Issue

Section

Articles