SISTEM PEMBERIAN KREDIT PADA KOPERASI GAPOKTAN KELURAHAN SARAGI KECAMATAN PASARWAJO KABUPATEN BUTON

Authors

  • Lusiani Lusiani Universitas Dayanu Ikhsanuddin
  • Wa Ode Suwarni Universitas Dayanu Ikhsanuddin

Keywords:

Sistem, Pemberian Kredit

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis Sistem Pemberian Kredit pada Koperasi Gapoktan yang ada di Kelurahan Saragi Kecamatan Pasarwajo Kabupaten Buton. Jenis data yang digunakan adalah data kualitatif berupa formulir-formulir kredit, pedoman perkreditan dan struktur organisasi Koperasi Gapoktan Kelurahan Saragi, serta sumber data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder. Tehnik pengumpulan data yang digunakan adalah metode peninjauan langsung (observasi), wawancara dan dokumentasi yang selanjutnya dianalisis dengan mengunakan analisis deskriptif kualitatif.

Hasil penelitian ini menunjukan bahwa sistem pemberian kredit pada Koperasi Gapoktan Kelurahan Saragi berjalan sesuai dengan peraturan  Departemen Pembiayaan Pertanian (2013). Sistem pengajuan kredit pada Koperasi Gapoktan terbilang sederhana dan tidak berbelit-belit. Proses yang mudah dan relatif cepat membuat Koperasi Gapoktan Kelurahan Saragi, menjadi salah satu pilihan bagi anggota dan warga sekitar untuk melakukan pengajuan permohonan kredit. Walaupun masih terdapat beberapa kelemahan dalam melaksanakan prosedur pemberian kredit pada Koperasi Gapoktan yaitu seperti survei lapangan, pengurus koperasi yang melakukan multi fungsi pekerjaan, dan belum memiliki staf hukum

Downloads

Download data is not yet available.

References

Anoraga Pandji dan Widiyanti Ninik. 2013. Dinamika Koperasi, Cetakan Keempat, Penerbit PT. BINA ADIAKSARA dan PT. RINEKA CIPTA, Jakarta.

Atyanto Mahatmyo. 2014. Sistem Informasi Akuntansi Suatu Pengantar. Yogyakarta: Deepublish.

Abdullah, Thamrin dan Sintha Wahjusaputri. 2018. Bank dan Lembaga Keuangan, Edisi 2, Mitra Wacana Medis, Jakarta.

Arifinal Chaniago. 2007. Peran Indonesia, Angkasa Bandung, Bandung.

Azhar, La Midjan dan Susanto. 2001. Sistem Informasi Akuntansi I dan II, Edisi 11, Lembaga Informasi, Bandung.

Anastasia Diana dan Lilis Setiawan. 2010. Sistem Akuntansi Informasi. ANDI Yogyakarta; Yogyakarta

Agus Mulyanto. 2009. Sistem Informasi Konsep dan Aplikasi. Pustaka Pelajar. Yogyakarta.

Badan Litbang Pertanian. 2005. Revitalisasi Pertanian, Perikanan, Dan. Litbang.deptan. go.id. 25 oktober 2005.

Departemen Pembiayaan Pertanian. 2013. Sistem Pemberian Kredit KUR Pertanian. 2013.

Dendawijayah Lukman. 2005. Manajemen perbankan, Ghalia Indonesia. Bogor.

Dhamara Dimas Prasadhana. 2017. Analisis Sistem Pengajuan Kredit Dan Implementasi Pengendalian Internal Dalam Pemberian Kredit Mikro Usaha Kecil Menengah Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero), TBK Unit Banyuatis. e-JournalS1 Ak Universitas Pendidikan Ganesha Jurusan Akuntansi Program S1 Vol: 7 No: 1.2017

Dwiyatmanto, Husaini Ahmad. 2014. Analisis sistem pemberian kredit multiguna dalam upaya meningkatkan pengendalian kredit. (Studi pada Bank jatim Tbk cabang Lampung). JAB. Vol 22 No 2. Mei 2014. Universitas Brawijaya.

Gischa Serafica. 2019. Indonesia Sebagai Negara Agraris. Jakarta: Kompas. Com.

Husein Umar. 2003. Metode Riset Perilaku Konsumen Jasa, Ghalia Indonesia, Jakarta.

Ikatan Bankir Indonesia. 2015. Pengertian Kredit, 2015. Jakarta.

Jogiyanto. 2005. Analisis dan Desain Sistem Informasi. Penerbit Andi, Yokyakarta.

Krismiaji. 2002. Sistem Informasi Akuntansi. Edisi Empat, UPP STIM YKPN, Yokyakarta.

Kasmir. 2012. Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya. PT Rajagrafindo Persada, Jakarta.

Kasmir. 2014. Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya. Edisi Revisi 2014, PT Rajagrafindo Persada, Jakarta.

Kompas.com. Edisi 23 Maret 2020. Pengertian Koperasi Menurut Para Ahli. (Diakses 06 Okhtober 2021)

Mulyadi. 2001. Sistem Akuntansi. Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan No.27 (Revisi 1998) Akuntansi Peran, Salemba Empat. Jakarta.

Muhammad Syafriansyah. 2015. Analisis Sistem Dan Prosedur Pemberian Kredit Pada Simpan Pinjam Sentosa Di Samarinda. Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis Vol. 3 No. 1 2015.

Maela Alfa Fauza, Muhammad Saifi, dan Dwiantmantara. 2016. Analisis Sistem Dan Prosedur Pemberian Kredit Modal Kerja Guna Mendukung Pengendalian Kredit (Studi Kasus pada PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Cabang Kawi Malang). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB)|Vol. 39 No. 1 Oktober 2016.

Peraturan Menteri Pertanian. 2013. Pembiayaan, Prasarana Dan Sarana Pertanian. 2013.

Parinta Anggan Kadek. 2019. Sistem Peberian Kredit Pada Kopersi Simpan Pinjam (KSP) CIPTA MULIA Desa Bondalem, Jurnal akuntansi Profesi. Vol. 10 No. 1 Juli. 2019.

Pedoman Akuntansi Perbankan Indonesia. 2001. Pengertian Kredit. 2001. Jakarta.

Romney, Marshall B, dan Steinbart. 2015. Sistem Informasi Akuntansi. Edisi 13, alih bahasa: Kikin Sakinah Nur Safira Dan Novita Puspasari, Salemba Empat, Jakarta.

Rudianto. 2010. Akuntansi Edisi Kedua, Erlangga. Jakarta

Syukur. 2009. Semangka (Citrullus lanatus (Thunberg) Matsum & Nakai). HPSP09-YUMKMI. Jakarta.

Subandi. 2015. Ekonomi (Teori dan Praktek), Alfabeta, Bandung.

Supramono Gatot. 2009. Perbankan Dan Masalah Kredit, Cetakan Kesatu, Penerbit PT. RINEKA CIPTA, Jakarta.

Sutarman. 2009. Pengantar teknologi Informasi. Bumi Aksara. Jakarta.

Siti Sumartiah. 2014. Implementasi Undang-Undang No Tahun 2012 dan Undang-Undang No 25 Tahun 1992 Tentang Peran Di Kota Yogyakarta, Jurnal economics and Bussines Research Festival: 2012.

Suyanto. 2005. Konsep Dasar Anak Usia Dini, Departemen Pendidikan Nasional, Jakarta.

Sugiyono. 2015. Metode Penelitian Kombinasi (Mix Methods). Alfabeta: Bandung.

Warsana. 2009. Penyuluhan Pertanian Muda BPTP Jawa Tengah, Dimuat dalam Tabloid Sinar Tani.com. Yokyakarta.

Widiyanti, Ninik dan Sunindhia. 2013. dan Perekonomian Indonesia, PT Asdi Mahasatya, Jakarta.

Yuliana, EW. Hasty. 2015. Analisis Sistem Akuntansi Pengajuan, Pemberian dan Penerimaan Kas Atas Angsuran Kredit Multiguna Dalam Upaya Meningkatkan Pengendalian Internal. Jurnal Administrasi Bisnis (JAB) Vol.5. No.1. Universitas Brawijaya. Malang

Anonim. 1992. Undang – Undang Nomor 25 Tahun 1992 Pasal 1 ayat 1 Tentang Pengertian .

Anonim. 2006. Undang – Undang Nomor 16 Tahun 2006 Tentang Sistem Penyuluhan Pertanian, Perikanan, dan Kehutanan

Downloads

Published

2022-07-15

How to Cite

Lusiani, L., & Suwarni, W. O. (2022). SISTEM PEMBERIAN KREDIT PADA KOPERASI GAPOKTAN KELURAHAN SARAGI KECAMATAN PASARWAJO KABUPATEN BUTON. KAMPUA : Jurnal Ilmiah Akuntansi, 1(2), 96-103. Retrieved from https://www.ejournal.lppmunidayan.ac.id/index.php/akuntansi/article/view/853

Issue

Section

Articles